SUPER JUNIOR WORLD TOUR - SUPER SHOW 9: ROAD In JAKARTA
Banten Konser
Layout Ruangan
Deskripsi Acara
SUPER JUNIOR kembali ke Jakarta untuk melangsungkan konser dunia 2022; SUPER JUNIOR WORLD TOUR - SUPER SHOW 9: ROAD in JAKARTA!
Grup legendaris SUPER JUNIOR akan menyapa E.L.F. Indonesia pada tanggal 17 September 2022 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD Hall 5-6. Tiket tersedia di Mecimashop.com dan Tiket.com. E.L.F., sampai jumpa di bulan September!
Lokasi
- Alamat
-
BantenJl. BSD Grand Boulevard No.1, Pagedangan, Kec. Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Banten 15339
Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD Hall 5-6
- Karcis
- Harga Tiket ;
Purple A Rp.1.415.000
Purple B Rp.1.415.000
Green B Rp.2.015.000
Yellow A Rp.2.215.000
Yellow B Rp.2.215.000
Green A Rp.2.415.000
Pink A Rp.2.815.000
Pink B Rp.2.815.000
Blue A Rp.2.815.000
Blue B Rp.2.815.000
- Transportasi
- Berikut ini cara ke ICE BSD naik KRL Jakarta.
- Naik KRL dari Stasiun Jakarta Kota menuju Stasiun Manggarai, kemudian lanjutkan perjalanan ke Stasiun Tanah Abang
- Sesampainya di Stasiun Tanah Abang, naik kereta tujuan Stasiun Rangkasbitung
- Turun di Stasiun Cisauk
- Setelah sampai di Stasiun Cisauk, kamu bisa naik transportasi motor online atau ojek pangkalan. Jarak yang ditempuh kurang lebih 6,0 km dengan waktu perjalanan kurang lebih 14 menit.
Selain dari Stasiun Jakarta Kota, pengunjung dari Bogor juga bisa menggunakan KRL untuk menuju ICE BSD. Berikut langkah-langkahnya.
- Naik KRL dari Stasiun Bogor menuju Stasiun Jakarta Kota, kemudian turun di Stasiun Manggarai. Setelah itu, lanjutkan perjalanan ke Stasiun Tanah Abang.
- Sesampainya di Stasiun Tanah Abang, naik kereta tujuan Stasiun Rangkasbitung
- Lalu, turun di Stasiun Cisauk
- Setelah sampai di Stasiun Cisauk, kamu bisa naik transportasi motor online atau ojek pangkalan. Jarak yang ditempuh kurang lebih 6,0 km dengan waktu perjalanan kurang lebih 14 menit.
Cara ke ICE BSD naik KRL selanjutnya adalah dari Stasiun Bekasi. Bagi warga Bekasi, berikut rute KRL yang harus diperhatikan untuk menuju ke ICE BSD.
- Naik KRL dari Stasiun Bekasi menuju Stasiun Manggarai, kemudian lanjutkan perjalanan ke Stasiun Tanah Abang
- Sesampainya di Stasiun Tanah Abang, naik kereta tujuan Stasiun Rangkasbitung
- Turun di Stasiun Cisauk
- Setelah sampai di Stasiun Cisauk, kamu bisa naik transportasi motor online atau ojek pangkalan. Jarak yang ditempuh kurang lebih 6,0 km dengan waktu perjalanan kurang lebih 14 menit.
ICE BSD terletak di Tangerang Selatan. Jika warga Tangerang ingin ke ICE BSD dengan menggunakan KRL, harus mengetahui cara-caranya di bawah ini.
- Naik KRL dari Stasiun Tangerang menuju Stasiun Duri, kemudian lanjutkan perjalanan ke Stasiun Tanah Abang.
- Sesampainya di Stasiun Tanah Abang, naik kereta tujuan Stasiun Rangkasbitung
- Lalu, turun di Stasiun Cisauk
- Setelah sampai di Stasiun Cisauk, kamu bisa naik transportasi motor online atau ojek pangkalan. Jarak yang ditempuh kurang lebih 6,0 km dengan waktu perjalanan kurang lebih 14 menit.
Sumber : https://news.detik.com/berita/d-6227489/cara-ke-ice-bsd-naik-kereta-cek-informasinya-di-sini
- Parkir
- -
- Kontak
- Whatsapp
0858 1150 0888
Email Tiket.comEmail
cs@tiket.com
Call center
0804 1500 878 (Indonesia only)
+6221 3973 0888
- Waktu
- 17 September, 2022 pukul 14.00 WIB
- Website
- https://www.tiket.com/to-do/super-show-9-jakarta
- Info By
- JF